Image source: calciomercato.com |
Statistik yang dimaksud adalah statistik gol sundulan. Untuk statistik ini, SPAL unggul atas tim-tim lain, termasuk Inter Milan yang finis dengan jumlah crossing terbanyak. Meski Inter merupakan klub dengan jumlah crossing tertinggi tapi gol sundulan Inter masih kalah dengan SPAL.
SPAL adalah jagonya udara di Serie A 2018/19.
Dari 44 gol yang dicetak SPAL, 18 di antaranya adalah berupa gol-gol sundulan. Total 18 gol sundulan SPAL itu lebih banyak daripada tim-tim lainnya.
Gol sundulan di Serie A 2018/19 (sumber legaseriea.it):
18 - SPAL
16 - Cagliari
14 - Atalanta, Juventus
12 - Bologna, Inter Milan
9 - Chievo
8 - Torino, Udinese
7 - Genoa, Napoli, AS Roma, Sassuolo
6 - Fiorentina, Frosinone, AC Milan, Parma
5 - Empoli, Lazio, Sampdoria.
Diolah dari bola.net
0 Komentar